Biro Hubungan Masyarakat merupakan sistem pendukung dalam Bidang Komunikasi dan Informasi yang berfungsi untuk membangun dan mempertahankan hubungan yang baik dan bermanfaat antara publik internal dan eksternal, memiliki hak dan tanggung jawab atas arus publikasi internal dan eksternal, serta meakukan penjagaan citra positif terhadap BEM IM FKM UI 2022.

Instagram Kami
…BEM IM FKM UI 2022
Student Center Lantai 4 Gedung C Rumpun Ilmu Kesehatan, Kampus UI Depok 16424
Managed by Biro Multimedia 2022